Definisi Keperawatan Perioperatif
.
Keperawatan perioperatif adalah merupakan istilah yang digunakan untuk menggambarkan keragaman fungsi keperawatan yang berkaitan dengan pengalaman pembedahan pasien. Istilah perioperatif adalah suatu istilah gabungan yang mencakup tiga tahap dalam suatu proses pembedahan yaitu tahap pra operasi, tahap intra operasi dan pasca operasi. Masing-masing tahap mencakup aktivitas atau intervensi keperawatan dan dukungan dari tim kesehatan lain sebagai satu tim dalam pelayanan pembedahan (Majid, 2011).
Keperawatan perioperatif adalah merupakan istilah yang digunakan untuk menggambarkan keragaman fungsi keperawatan yang berkaitan dengan pengalaman pembedahan pasien. Istilah perioperatif adalah suatu istilah gabungan yang mencakup tiga tahap dalam suatu proses pembedahan yaitu tahap pra operasi, tahap intra operasi dan pasca operasi. Masing-masing tahap mencakup aktivitas atau intervensi keperawatan dan dukungan dari tim kesehatan lain sebagai satu tim dalam pelayanan pembedahan (Majid, 2011).
Keperawatan Perioperatif
adalah suatu proses atau rangkaian kegiatan pada praktik keperawatan di kamar
bedah yang langsung diberikan pasien, dengan menggunakan metodelogi proses
keperawatan. Keperawatan periopertif berpedoman pada standar keperawatan
dilandasi oleh etika keperawatan dalam lingkup tanggung jawab keperawatan.
Perawat yang bekerja di kamar operasi harus memiliki kompentensi dalam
memberikan asuhan keperawatan perioperatif (HIPKABI, 2012).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar